sekilas perjalanan

" Kenyataan hidup adalah sebuah cerita yang selalu dirasakan oleh semua mahluk hidup,kapanpun, dimanapun dan siapapun pasti merasakan hal ini walaupun satu sama lain selalu adanya kemiripan tapi proses yang selalu membedakan satu sama lainnya itu,setiap mahkluk hidup mampu merasakan apa yang terjadi pada apa yang dia hadapi . Semua itu mempunyai proses perjalanan yang berbeda beda , terutama apa yang dirasakan oleh naluri , yang maha kuasa meng-anugrahkan naluri ke semua mahluk hidup baik tiu yang terlihat maupun yang tidak dapat di lihat.
" Tapi ada satu hal yang membuat takjub secara logika , di mana sebuah naluri bisa dibuat manjadi maha dasyat di alam dunia ini , karena yang maha kuasa memberikan apa yang dinamakan itu naluri menjadi maha dahsyat, padahal dalam hal ini setiap mahluk itu sama mendapatka sifat bawaan yang dinamak naluri bawaan. 
* Sebagi contoh:

  • Salah satu tumbuhan ilalang yaitu rumput malu kalau ia tersentuh pasti akan menutup dirinya dengan cara mengerutkan dirinya.
  • Begitu juga pada hewan , misalnya semut kalau ia merasa terusik pasti mencari sumber yang mengusiknya,dan mungkin akan menggigitnya
" Itulah sebagian contoh contoh naluri  bawaan dan banyak lagi yang lainnya.
"Tetapi ada hal yang istimewa dimana naluri tiu menjadi sangat super dahsyat setelah dipadukan dengan akal (pikiran) dimana Sang maha pencita mengkauniakan akal itu kepada mahluk yang mempunyai kesempurnaan karena akalnya itu, ketika naluri mendapatkan hal yang baru baik itu yang menguntungkan ataupun merugikan diolah dan di program dalam memori yang dinamakan otak
dan setiap waktu menghasilkan pengalaman yang sipatnya baru juga makin lama makin berkembang yang menghasilkan kreasi-kreasi baru dan baru yang menjadika mahluk ini dapat beradaftasi dan sangat / paling kuat untuk bertahan karena naluri- akal /pikiran berfadu menjadi satu kesatuan yang menghasilakan keutuhan sebagai mahluk yang paling sempurna.
Naluri + akal/pikiran= menjadi maha dahsyat (karena anugrah dari yang Maha Kuasa)



Komentar

Postingan populer dari blog ini

SAEUTIK TINA LALAMPAHA